Selasa, 09 September 2014

Sejarah singkat tentang perang dunia

Perang Dunia merupakan balas dendam Prancis terhadap Jerman karena Prancis terhadap Jerman karena Prancis mersa dipermalukan dalam kekalahannya pada perang 1870-1871.Selain itu dalam bidang industeri Jerman juga bersaing dengan Inggris karena adanya persaingan-persaingan inilah akhirnya terbentuklah persekutuan milite(aliansi)yakni
-Blok sekutu(Triple Alliante)
-Blok sekutu(Triple Entente)
Berikut ini gambar dari beberapa aliansi:


animasi bergerak gif

Perang dunia 1 diawali dengan adanya pengumuman perang Jerman terhadap Rusia kemudian disusul Prancis yang mengumumkan perang terhadap Jerman akhirnya perang ini melibatkan hampir seluruh negara di dyang  dikenal dengan perang dunia 1

Perang dunia 1 berakhir karena adanya kekalahan Jerman yang menyerah tahun  1918 sebagai pihak yang kalah Jerman harus bertanggung jawab akibat semua kerugian akibat perang,yang dikuatkan dengan adanya perjanjian Versailles,perjanjian Versailles ditandatangani di Prancis kota Paris dan isinya adlah sebagai berikut:
1.Jerman menerima tanggung jawab penuh sebagai penyebab peperangan 
2.Penyerahan sebagian wilyah Jerman kepada negara tetangga.Berikut ini wilyah Jerman yang diserahkan Jerman kepada negara tetangga:
    A.Daerah Elzas-Lotaringen diserahkan kepada Prancis
    B.Daerah Eupen,Memedy,dan Meresnel diserahkan kepada Belgia 
    C.Daerah Prusia Barat dan Posen diserahkan kepada Polandia
    D.Danziq dibawah naungan PBB
3.Pelepasan koloni seberang lautan dan Afrika milik Jerman
4.pembatasan militer jerman
Di bawah ini merupakan video tentang perang dunia

Tidak ada komentar:

Posting Komentar